首页    期刊浏览 2024年12月05日 星期四
登录注册

文章基本信息

  • 标题:ANALISIS KEBUTUHAN BUKU AJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
  • 本地全文:下载
  • 作者:Camelia Camelia ; Kurnisar Kurnisar ; Aulia Novemy SBK Lestari
  • 期刊名称:UCEJ (Untirta Civic Education Journal)
  • 印刷版ISSN:2541-6693
  • 电子版ISSN:2581-0391
  • 出版年度:2020
  • 卷号:5
  • 期号:2
  • 页码:124-133
  • DOI:10.30870/ucej.v5i2.10507
  • 出版社:Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • 摘要:Peran strategis buku ajar merupakan dasar pengembangan produk buku ajar Pendidikan Kewarganegaraan. Analisis kebutuhan dilakukan dengan metode penelitian kualitatif yaitu menyebarkan angket terkait kebutuhan mahasiswa terhadap buku ajar. Berdasarkan sebaran angket diperoleh informasi bahwa sebanyak 77,1% mahasiswa tidak memiliki buku ajar Pendidikan Kewarganegaraan; sebanyak 91,6% mahasiswa menyatakan bahwa dengan menyajikan permasalahan dalam materi Pendidikan Kewarganegaraan, akan mempermudah Anda memahami materi dan sebanyak 94% mahasiswa berpendapat perlu dikembangkan buku ajar berbasis masalah. Berdasarkan olahan data tersebut, maka akan dikembangkan buku ajar Pendidikan Kewarganegaraan berbasis masalah.
  • 关键词:Buku Ajar; Pendidikan Kewarganegaraan
国家哲学社会科学文献中心版权所有