首页    期刊浏览 2024年12月03日 星期二
登录注册

文章基本信息

  • 标题:ANALISIS SEKTOR POTENSIAL DI KABUPATEN KLUNGKUNG
  • 本地全文:下载
  • 作者:I Nengah Jaya Widiantara ; Made Kembar Sri Budhi
  • 期刊名称:Buletin Studi Ekonomi
  • 印刷版ISSN:1410-4628
  • 出版年度:2019
  • 卷号:24
  • 期号:1
  • 页码:37-53
  • DOI:10.24843/BSE.2019.v24.i01.p03
  • 语种:Indonesian
  • 出版社:Universitas Udayana
  • 摘要:Analisis Sektor Potensial di Kabupaten Klungkung. Kabupaten Klungkung sebagai salah satu daerah di Provinsi Bali memiliki peluang yang cukup besar dalam mengembangkan potensi daerah yang dimiliki dalam rangka mendukung pembangunan ekonomi Kabupaten Klungkung. Penelitian ini bertujuan untuk untuk menganalisis sektor potensial di Kabupaten Klungkung dilihat dari sisi Produk Domestik Regional Bruto (PDRB). Data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari BPS. Penelitian ini menggunakan data PDRB dari periode tahun 2012-2016. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Location Quotients (LQ), Model Rasio Pertumbuhan (MRP) dan Overlay. Hasil analsisis menunjukkan bahwa sektor yang potensial di Kabupaten Klungkung selama periode tahun 2012-2016 terdapat 4 sektor yaitu (1) sektor industri pengolahan; (2) informasi dan komunikasi; (3) jasa kesehatan dan kegiatan sosial; dan (4) jasa lainnya. Hal ini dilihat dari hasil analisis yang menujukkan bahwa untuk keempat sektor ini memiliki tingkat pertumbuhan yang positif dan memberikan kontribusi yang besar dalam PDRB Kabupaten Klungkung. Merujuk kepada hasil penelitian maka pemerintah sebaiknya membuat beberapa kebijakan untuk meningkatkan kinerja dari sektor-sektor tersebut dengan cara memberikan rangsangan dalam bentuk modal. Dengan adanya modal, dalam hal ini seperti pinjaman kredit maupun subsidi sehingga nantinya sektor-sektor yang belum potensial ini dapat berkembang menjadi sektor yang potensial.
  • 其他摘要:Analysis of Potential Sectors in Klungkung Regency. Klungkung Regency as one of the regions in Bali Province has a considerable opportunity in developing the potential of the region it has in order to support the economic development of Klungkung Regency. This study aims to analyze the potential sectors in Klungkung Regency in terms of Gross Regional Domestic Product. The data used secondary data. This study used GRDP data from the period 2012- 2016. The analysis technique used are Location Quotients (LQ) analysis, Growth Ratio Model (MRP) and Overlay. The results show that the potential sectors in Klungkung Regency during the 2012-2016 period are 4 sectors, namely (1) manufacturing industry sector ; (2) information and communication; (3) health services and social activities; and (4) other services. The results of the analysis which show that for these four sectors have a positive growth rate and make a large contribution in the GRDP of Klungkung Regency. The government should make several policies to improve the performance of these sectors by providing stimuli. in the form of capital. With the existence of capital, in this case such as credit loans and subsidies so that later sectors that have not this potential can develop into a potential sector.
  • 关键词:pertumbuhan ekonomi;sektor potensial
  • 其他关键词:economic growth;potential sector
国家哲学社会科学文献中心版权所有