首页    期刊浏览 2024年12月02日 星期一
登录注册

文章基本信息

  • 标题:Pengaruh Model Pembelajaran Guided Inquiry dengan Metode Eksperimen Terhadap Keterampilan Proses Siswa
  • 本地全文:下载
  • 作者:Dyah Ayu Woro Hastuti ; Dyah Ayu Woro Hastuti ; Wiyanto Wiyanto
  • 期刊名称:UPEJ (Unnes Physics Education Journal)
  • 印刷版ISSN:2252-6935
  • 出版年度:2019
  • 卷号:8
  • 期号:3
  • 页码:288-298
  • DOI:10.15294/upej.v8i3.35630
  • 语种:Indonesian
  • 出版社:Universitas Negeri Semarang
  • 摘要:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran guided inquiry dengan metode eksperimen terhadap keterampilan proses sains siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah posttest only control group design. Pengambilan sampel dilakukan secara random, diperoleh dari kelas X MIPA 4 sebagai kelas eksperimen dan kelas X MIPA 3 sebagai kelas kontrol. Instrumen penelitian berupa lembar observasi dan posttest untuk menilai keterampilan proses sains yang terdiri dari 12 indikator. Observasi dilakukan pada saat pembelajaran berlangsung untuk menilai 7 dari 12 indikator keterampilan proses sains. Posttest dilakukan pada pertemuan selanjutnya selama 1 jam pelajaran untuk menilai 5 indikator keterampilan proses sains siswa. Hasil dari nilai observasi dan posttest digabungkan untuk diuji. Berdasarkan perhitungan, diperoleh tHitung = 8,56 dantTabel = 1,66. Terlihat bahwa tHitung lebih besar dari pada tTabel,maka dapat ditarik kesimpulan bahwa model pembelajaran guided inquiry dengan metode ekperimen berpengaruh secara signifikan terhadap keterampilan proses sains siswa.
  • 其他摘要:The purpose of this research to find out the influnce of guided inquiry model with experiment method toward student sciense procsess skil. The method used is posttest only group design. Sample removal used randomly, from X MIPA 4 as experiment class and
  • 其他关键词:Guided inquiry; science procsess skill
国家哲学社会科学文献中心版权所有