首页    期刊浏览 2024年12月04日 星期三
登录注册

文章基本信息

  • 标题:STUDI KELAYAKAN PENGEMBANGAN APLIKASI BANK SOAL DALAM RUMAH BELAJAR
  • 本地全文:下载
  • 作者:Siti Mutmainah
  • 期刊名称:Jurnal Teknodik
  • 印刷版ISSN:2088-3978
  • 电子版ISSN:2579-4833
  • 出版年度:2017
  • 卷号:21
  • 期号:1
  • 页码:14-26
  • DOI:10.32550/teknodik.v21i1.263
  • 出版社:Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
  • 摘要:Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi dapat membantu dunia pendidikan dalam pengembangan alat penilaian hasil belajar siswa. Pemanfaatan teknologi dalam penilaian memberikan potensi yang tinggi serta nilai tambah melalui pengumpulan dan analisis data yang akurat. Keberadaan bank soal bermanfaat untuk mengatasi masalah guru ketika ingin melakukan penilaian. Setiap kali akan mengkonstruksi tes untuk penilaian, para guru tinggal mengambil butir-butir soal yang telah ada di bank soal. Selain mempermudah dalam penyusunan instrumen tes, juga menjamin kualitas instrumen yang akan dipakai. Portal Rumah Belajar sebagai portal pembelajaran resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, menyediakan berbagai fasilitas pendukung pembelajaran. Guna mendukung tugas guru dalam melakukan penilaian, Rumah Belajar mengembangkan fitur Bank Soal yang diharapkan menjadi milik komunitas, dengan pengisian soal dan aktivitas penilaian dari dan untuk komunitas belajar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Data dan informasi dikumpulkan melalui petikan hasil evaluasi aplikasi Bank Soal yang telah dikembangkan sebelumnya. Dari hasil studi yang dilakukan diperoleh bahwa pada pengembangan aplikasi Bank Soal, masih ada kekurangan yang signifikan pada tampilan, navigasi, dan database. Sehingga disimpulkan bahwa aplikasi Bank Soal masih perlu perbaikan agar dapat digunakan dengan mudah oleh pengguna.
  • 关键词:penilaian; bank soal; Rumah Belajar
国家哲学社会科学文献中心版权所有